Senjata Rahasia Tim Medis Real Madrid
Federico Valverde memuji tim medis Real madrid sebagai senjata rahasia dalam perannya memulihkan para pemain di tengah jadwal pertandingan yang padat. Real Madrid meraih kemenangan penting 2-1 atas Rayo Vallecano Minggu 09-03-2025, yang membuat mereka menyampai perolehan poin Barcelona yang berada di puncak La Liga. Sedangkan Atletico Madrid